Find Us On Social Media :

Enggak Sadar, 4 Kebiasaan Ini Justru Bisa Bikin Gejala Pilek dan Demam Makin Parah, Salah Satunya Kurang Minum

Kebiasaan Buruk yang Bisa Memperparah Demam

GridKids.id - Musim hujan seperti sekarang membuat badan jadi gampang sakit, Kids.

Udara yang dingin menjadikan sistem imun dan kekebalan tubuh jadi menurun.

Apalagi, kalau kehujanan. Wah, bisa-bisa langsung terkena pilek dan demam.

Nah, kalau sudah begini, biasanya hal apa yang akan kamu lakukan untuk mengatasinya?

Mungkin ada yang yang langsung minum obat atau membiarkan agar sembuh dengan sendirinya.

Namun ternyata, ada beberapa kebiasaan buruk yang mungkin malah membuat sakit jadi lebih parah, lo!

Apa saja, ya? Ayo cari tahu agar bisa kita menghentikan kebiasaan buruk itu!

Baca Juga: 3 Fase Demam Berdarah, Fase Kedua Sering Enggak Disadari, Padahal Paling Gawat