Find Us On Social Media :

Ekstrim Banget, Orang Hongkong Konsumsi Kelelawar Hingga Tikus Hidup! Diduga Virus Corona Berasal Dari Sini

Kelalawan yang dijadikan makanan

GridKids.id - Kids, baru-baru ini internet dihebohkan dengan wabah penyakit virus corona.

Puluhan orang masuk rumah sakit, karena hal tersebut.

Kemunculan penyakit misterius ini memang membuat banyak orang khawatir.

Kemunculannya cepat dan tiba-tiba, bahkan hingga saat ini belum diketahui apa penyebabnya dan bagaimana cara menyembuhkannya, Kids.

Virus corona adalah jenis virus yang pada tahun 2003 lalu, pernah menyebabkan munculnya wabah severe acute respiratory syndrome (SARS) di dunia.

Virus ini pertama kali teridentifikasi menyebar di daerah Wuhan, China pada akhir tahun 2019 lalu dan hingga saat ini.

Wabah ini terus menyebar ke negara lain seperti Jepang, Korea Selatan, dan Thailand.

Baca Juga: Jangan Asal Percaya Kata Orang yang Bilang Makan Telur Mentah Itu Bagus, Ternyata Bisa Berbahaya Bagi Kesehatan!