2. Meningkatkan Metabolisme
Kandungan protein dan asam amino yang tinggi pada telur ternyata dibutuhkan tubuh untuk meningkatkan metabolisme tubuh.
Maka dari itu, tubuh enggak akan lemas selama puasa karena makan telur rebus saat sahur bisa memperbaiki sel-sel tubuh.
3. Kenyang Lebih Lama
Mengonsumsi telur rebus saat sahur bisa membantu kenyang lebih lama selama berpuasa.
Telur juga mengandung nutrisi yang cukup sehingga membantu kenyang lebih lama mengandung protein yang cukup tinggi.
4. Rendah Kalori
Dibanding telur goreng, ternyata telur rebus lebih rendah kalori karena enggak ada tambahan minyak saat matang ya, Kids.
Tak hanya itu saja, telur juga menyediakan kolesterol sehat yang berguna untuk tubuh.
5. Meningkatkan Imun Tubuh
Baca Juga: Cukup Sebutir, Ketahui 5 Manfaat Sarapan Telur Rebus yang Tinggi Protein
Source | : | alodokter.com,Halodoc.com |
Penulis | : | Rizky Amalia |
Editor | : | Danastri Putri |
Komentar