Kualitas dan kuantitas makanan akan mempengaruhi seperti apa makhluk hidup berubah, Kids.
Hewan dan manusia perlu berbagai zat gizi seperti karbohidrat, protein, lemak, vitamin, dan mineral.
Lalu, tumbuhan perlu nutrisi seperti air dan zat hara yang mudah larut dalam air atau yang bisa diperoleh dari udara di sekitarnya.
4. Suhu
Makhluk hidup perlu suhu yang sesuai untuk bisa bertumbuh dan berkembang.
Suhu untuk mendukung pertumbuhan makhluk hidup disebut suhu optimum.
Pada manusia suhu normal adalah 37 derajat Celcius.
Tumbuhan atau hewan juga bertahan hidup dengan terus berevolusi menyesuaikan suhu habitatnya untuk bisa bertahan hidup.
5. Cahaya
Cahaya penting bagi pertumbuahn dan perkembangan makhluk hidup.
Tumbuhan sangat perlu cahaya matahari untuk proses pembuatan makanannya atau fotosintesis.
Baca Juga: Fakta Menarik Fotosintesis pada Tumbuhan dan Materi yang Dihasilkan
Source | : | Buku 'Pembelajaran IPA Sekolah Dasar' karya Pariang Sonang S |
Penulis | : | Ayu Ma'as |
Editor | : | Heni Widiastuti |
Komentar