GridKids.id - Apakah kamu suka mengonsumsi brokoli, Kids?
Brokoli adalah sayuran hijau tinggi nutrisi yang dapat diolah jadi beragam, seperti sup, tumis, hingga keripik.
Manfaat makan brokoli adalah membantu mempercepat proses penyembuhan setelah sakit berat.
Nah, enggak mengherankan jika brokoli diminati banyak orang. Untuk menyimpan brokoli agar tahan lama dan tetap segar enggak boleh asal, lo.
Salah satu cara menyimpan brokoli agar awet adalah menyimpannya di dalam kulkas.
Pada artikel ini kita akan mencari tahu apa saja tips menyimpan brokoli di dalam kulkas agar enggak menguning dan tetap segar.
Tips Menyimpan Brokoli di Kulkas
1. Pilih Brokoli yang Baik
Pilih brokoli dengan kuntum rapat dan berwarna hijau cerah.
Hindari brokoli yang menguning, lembek, atau berbintik cokelat. Pastikan batangnya kokoh dan enggak berlendir.
2. Cuci Brokoli hingga Bersih dan Keringkan
Baca Juga: Tahan Lama dan Tak Menguning, Ini 5 Tips Menyimpan Brokoli yang Tepat
Penulis | : | Rizky Amalia |
Editor | : | Danastri Putri |
Komentar