GridKids.id - Kali ini kamu akan melanjutkan materi pendidikan Pancasila kelas 3 SD.
Kali ini kamu akan diajak membahas bersama tentang 'Ayo, Bermain Peran: Mengingat Jasa Pahlawan' di hlm. 156-159.
Intronya menceritakan Sonia yang bertanya pada Ayahnya tentang pahlawan.
Sonia selalu berdiskusi dengan sang Ayah sambil belajar dan mempersiapkan pelajaran esok hari.
Sonia bertanya kenapa perlu memasang bendera setengah tiang ketika hari pahlawan di 10 November.
Ayah Sonia menjawab kalau hal itu dilakukan untuk mengenang jasa pahlawan yang sudah gugur berjuang demi kemerdekaan.
Pahlawan sudah berjuang membawa Indonesia merdeka dan berhasil merumuskan Pancasila sebagai dasar negara.
Selanjutnya kamu akan diajak melihat gambar dan diminta menjelaskan mana gambar yang jadi cerminan karakter perumus Pancasila.
Perhatikan gambar yang terdapat di tabel hlm.157-159
1. Bermain bersama
Alasan: Bermain dan berbaur dengan teman tanpa membeda-bedakan adalah simbol persatuan Indonesia.
2. Membaca dan Belajar Bersama
Source | : | Kementerian Pendidikan dan Kebudayaan Republik Indonesia |
Penulis | : | Ayu Ma'as |
Editor | : | Grid Kids |
Komentar