1. Tokoh: Nina
Penokohan: Tokoh utama.
Seniman muda asal Indonesia yang memiliki sifat penyayang, baik, ramah terhadap orang lain, suka bercanda, dan pintar.
2. Tokoh: Satoshi
Penokohan: Tokoh pendukung.
Orang Jepang yang memiliki sifat baik, giat bekerja, tetapi mudah dipengaruhi.
3. Tokoh: Endo
Penokohan: Tokoh pendukung.
Orang jepang yang bekerja sebagai perupa dan menderita asperger syndrome.
Aspeger syndrome ialah penyakit yang senang menyendiri dan suka melakukan hal eksentrik.
Baca Juga: Jawaban Bahasa Indonesia Bab 5 Halaman 131, Kegiatan 1 No.9-10 ''Sekadar Imajinasi''
Endo merupakan sosok yang baik, giat berkerja, dan juga pintar.
Sosok ini juga seseorang yang terobsesi dengan serangga.
Itulah pembahasan jawaban soal no.2 cerpen “Hatarakibachi” karya Awit Radiani ya, Kids!
-----
Ayo kunjungi adjar.id dan baca artikel-artikel pelajaran untuk menunjang kegiatan belajar dan menambah pengetahuanmu. Makin pintar belajar ditemani adjar.id, dunia pelajaran anak Indonesia.
Source | : | kemendikbud.go.id |
Penulis | : | Andy Nugroho |
Editor | : | Grid Kids |
Komentar