Nah, berikut ini merupakan penyebab terjadinya angin puting beliung, antara lain:
1. Adanya perbedaan tekanan udara yang signifikan, dengan tekanan rendah di pusat pusaran angin.
2. Aliran udara yang tertahan di pegunungan dapat meningkatkan potensi pembentukan angin puting beliung.
3. Penebangan hutan yang berlebihan dapat mengurangi hambatan angin, membuatnya lebih mudah bergerak dan membentuk pusaran angin.
4. Peningkatan suhu global dapat meningkatkan frekuensi dan intensitas kejadian cuaca ekstrem, termasuk angin puting beliung.
Nah, itulah informasi tentang daerah rawan angin puting beliung di Indonesia ya, Kids.
Pertanyaan: Apa saja karakteristik angin puting beliung? |
Petunjuk: Cek di halaman 1. |
-----
Ayo kunjungi adjar.id dan baca artikel-artikel pelajaran untuk menunjang kegiatan belajar dan menambah pengetahuanmu. Makin pintar belajar ditemani adjar.id, dunia pelajaran anak Indonesia.
Source | : | kemdikbud.go.id,bnpb.go.id |
Penulis | : | Rizky Amalia |
Editor | : | Grid Kids |
Komentar