Kalimat Transitif
1. Dia membaca buku. Di sini, kata kerja "membaca" memerlukan objek, yaitu "buku," untuk menyampaikan maksud kalimat secara lengkap.
2. Guru mengajar pelajaran Bahasa Indonesia. Di sini, kata kerja "mengajar" dan memerlukan objek yaitu Bahasa Indonesia.
3. Kakak ku membantu saya memperbaiki sepeda. Di sini, kata kerja "membantu" memerlukan objek yaitu sepeda.
4. Dia membeli buku di toko. Di sini, kata kerja "membeli" dan objek adalah buku.
5. Saya mencuci mobilnya setiap minggu. Di sini, kata kerja "mencuci" dan objek adalah mobilnya.
6. Anak-anak menghiasi ruangan untuk pesta ulang tahun. Di sini, kata kerja "menghiasi" dan objek ruangan.
1. Dia tertawa. Di sini, kata kerja "tertawa" sudah cukup untuk menyatakan tindakan yang dilakukan, dan tak ada objek yang dikenai tindakan tersebut.
2. Mereka berlari di lapangan.
3. Anak-anak bermain di taman.
Baca Juga: Pengertian dan Contoh Kalimat Saran Menggunakan Kata Keluarga
Source | : | kemdikbud.go.id |
Penulis | : | Corry Samosir |
Editor | : | Danastri Putri |
Komentar