GridKids.id - Kids, apa saja yang kalian ketahui tentang kalimat imperatif?
Kalimat imperatif adalah jenis kalimat untuk memberikan perintah, instruksi, atau ajakan.
Nah, kali ini GridKids akan mengajak kalian belajar tentang kalimat imperatif, ya.
Yuk, langsung saja kita simak pembahasan tentang kalimat imperatif!
Pengertian Kalimat Imperatif
Kalimat imperatif adalah jenis kalimat yang digunakan untuk memberikan perintah, instruksi, atau ajakan.
Tujuan utamanya adalah untuk memerintahkan seseorang atau sekelompok orang untuk melakukan sesuatu.
Kalimat imperatif biasanya tak memiliki subjek karena subjeknya adalah "you" (kamu) yang tersirat.
Contoh Kalimat Imperatif
1. "Do your homework." (Lakukan pekerjaan rumahmu.)
2. "Close the door." (Tutup pintunya.)
Baca Juga: 20 Contoh Kalimat Expression Offering Something dan Terjemahannya
Penulis | : | Andy Nugroho |
Editor | : | Grid Kids |
Komentar