GridKids.id - Halo, Kids, kembali lagi bersama GridKids untuk belajar bahasa Melayu bersama-sama.
Di artikel sebelumnya, kamu sudah belajar bersama tentang berbagai nama-nama Hewan Laut dan Ikan dalam bahasa Melayu.
Kali ini kamu akan diajak belajar bersama berbagai kosa kata tentang hewan-hewan lainnya, nih.
Artikel kali ini akan mengajakmu melihat berbagai nama-nama serangga dan burung dalam bahasa Melayu.
Apakah beberapa namanya akan sama seperti yang kita kenal dalam bahasa Indonesia?
Yuk, simak bersama daftar nama-namanya di bawah ini, Kids.
Nama-Nama Serangga dalam Bahasa Melayu
1. Lebah = Lebah
2. Nyamuk = Nyamuk
3. Laba-laba = Labah-labah
4. Belalang = Belalang
Baca Juga: Belajar Bahasa Rusia: Nama-Nama Serangga (nasekomoye) dan Burung (ptitsa)
Source | : | lingohut.com |
Penulis | : | Ayu Ma'as |
Editor | : | Regina Pasys |
Komentar