GridKids.id - Kids, meskipun banyak buah dan sayuran yang aman dikonsumsi oleh anjing, beberapa dapat berbahaya atau beracun bagi mereka.
Penting untuk mengetahui jenis makanan yang sebaiknya dihindari untuk diberikan kepada anjing.
Nah, kali ini GridKids akan menyajikan beberapa jenis buah yang tak boleh dimakan anjing, ya.
Lantas, apa saja yang jangan dimakan oleh mereka? Yuk, langsung saja kita simak satu per satu!
10 Jenis Buah dan Sayur yang Tak Boleh Dimakan Anjing
1. Anggur dan Kismis
Meskipun dalam jumlah kecil, dapat menyebabkan kegagalan ginjal pada anjing.
2. Bawang dan Bawang Putih
Mengandung senyawa yang dapat merusak sel darah merah dan menyebabkan anemia.
3. Alpukat
Mengandung zat bernama persin, yang dapat beracun bagi anjing.
Baca Juga: 10 Ras Anjing yang Ramah untuk Keluarga, Ada Labrador hingga Poodle
Source | : | AZ Animals |
Penulis | : | Andy Nugroho |
Editor | : | Regina Pasys |
Komentar