GridKids.id - Hai, Kids, kali ini kamu akan belajar bahasa asing lagi bersama GridKids, nih.
Yap, setelah banyak belajar bahasa asing bersama GridKids, kali ini kamu akan diajak belajar bahasa Melayu, nih.
Menurut laman badanbahasa.kemdikbud.go.id, bahasa Melayu merupakan bahasa resmi kedua di ASEAN yang menjadi alasan bahasa ini digunakan juga di Indonesia dan negara-negara Asia Tenggara lainnya.
Bahasa Melayu disebut sebagai asal muasal bahasa Indonesia yang kita gunakan sebagai bahasa Nasional di negara kita.
Yap, kini bahasa Indonesia merupakan bahasa terbesar di Asia Tenggara yang menyebar hingga mencapai 47 negara.
Nah, kali ini kamu akan diajak melihat daftar kosa kata bahasa Melayu tentang perasaan dan emosi.
Sebenarnya bahasa Melayu dan bahasa Indonesia sering sama saja arti dan kosa katanya.
Namun, ada juga perbedaannya yang perlu kamu kenali supaya menambah pengetahuan kosa kata bahasa Melayumu, Kids.
Yuk, simak bersama daftar kosa kata tentang perasaan dan emosi dalam bahasa Melayu berikut ini.
Kosa Kata tentang Perasaan dan Emosi dalam Bahasa Melayu
1. Senang = Gembira
Baca Juga: Sinonim atau Padanan Kata: Pengertian, Syarat-Syarat, dan Cirinya
Source | : | lingohut.com |
Penulis | : | Ayu Ma'as |
Editor | : | Danastri Putri |
Komentar