Yuk, simak informasi di bawah ini untuk mengetahui apa saja fakta menarik Desa Nagoro, ya!
Fakta Menarik Desa Nagoro
1. Banyak boneka-boneka berupa anak-anak di sebuah sekolah, memancing di sungai, dan di tengah ladang di Desa Nagoro.
2. Mulanya boneka yang mirip dengan orang-orangan sawah ini dibuat oleh Tsukimi Ayano.
3. Tsukimi membuat boneka ini dari kapas yang kemudian diletakan di tengah-tengah ladang.
4. Selama pulang kampung, Tsukimi merawat ayahnya yang sakit dan merasa kesepian sehingga membuat boneka yang menyerupai orang-orang.
5. Untuk mengatasi rasa kesepiannya, Tsukimi memutuskan membuat boneka seukuran manusia dan terlihat seperti ayahnya yang ditempatkan di lapangan.
6. Penduduk Desa Nagoro hanya puluhan dan enggak ada yang berusia anak-anak.
7. Meski minim manusia, Desa Nagoro enggak ada kesan menakutkan.
8. Boneka-boneka di desa ini justru tampak benar-benar mewarnai desa dengan ceria dan membuat pengunjung merasa lebih tertarik.
Baca Juga: 13 Fakta Menarik Grindewald, Desa Gletser di Swiss yang Mirip Negeri Dongeng
Source | : | Kompas.com |
Penulis | : | Rizky Amalia |
Editor | : | Danastri Putri |
Komentar