6. Pohon Natal dari Kertas Krep
Sama seperti pohon natal yang ditempelkan di dinding, kamu bisa memanfaatkan kertas krep.
Kertas krep yang punya tekstur unik bisa dimanfaatkan untuk membuat tampilan pohon natal di dinding.
Cocokkan warna-warnanya dengan gambaran pohon natal dan berbagai hiasannya yang cantik.
Di bagian bawah kamu bisa menata dan menyusun kado-kado natal untuk membuatnya terlihat seperti pohon natal betulan.
Itu tadi beberapa contoh dekorasi pohon natal sederhana selain pohon cemara.
----
Ayo kunjungi adjar.id dan baca artikel-artikel pelajaran untuk menunjang kegiatan belajar dan menambah pengetahuanmu. Makin pintar belajar ditemani adjar.id, dunia pelajaran anak Indonesia
Komentar