Ketika otot meregang, mereka menarik serat ototnya menjadi panjang yang lebih besar dari panjang relaksasi.
Namun, setelah perpanjangan, otot memiliki kecenderungan untuk kembali ke panjang asalnya.
Itulah tiga sifat utama otot manusia yang dapat kalian pelajari.
Pertanyaan: |
Sebutkan 3 sifat utama otot manusia! |
Petunjuk, cek lagi page 1. |
-----
Ayo kunjungi adjar.id dan baca artikel-artikel pelajaran untuk menunjang kegiatan belajar dan menambah pengetahuanmu. Makin pintar belajar ditemani adjar.id, dunia pelajaran anak Indonesia!
Source | : | kemendikbud.go.id |
Penulis | : | Andy Nugroho |
Editor | : | Danastri Putri |
Komentar