Indonesia bertujuan untuk memfasilitasi dialog antara para pemimpin dan perwakilan dari negara-negara Asia dan Afrika yang hadir.
Pemilihan Indonesia sebagai tuan rumah menegaskan kepentingan dan komitmen Indonesia terhadap tujuan konferensi.
2. Menyampaikan Pidato Pembukaan
Tahukah kamu? Salah satu peran Indonesia dalam KAA adalah menyampaikan pidato pembukaan KAA.
Presiden Soekarno, sebagai tuan rumah dan perwakilan Indonesia, menyampaikan pidato pembukaan yang memaparkan visi dan aspirasi Konferensi Asia-Afrika.
Pidato ini menyoroti pentingnya solidaritas, kerja sama, perdamaian, dan keadilan bagi negara-negara Asia dan Afrika.
3. Menggagas Deklarasi Bandung
Dalam Konferensi Asia-Afrika, Indonesia memainkan peran kunci dalam perumusan dan pengadopsian Deklarasi Bandung.
Deklarasi ini berisi prinsip-prinsip dasar yang mencakup penghormatan terhadap kemerdekaan dan kedaulatan, non-intervensi, perdamaian, dan penolakan terhadap diskriminasi.
4. Inisiasi dan Kepemimpinan Indonesia
Baca Juga: 10 Peran Indonesia dalam Organisasi Internasional PBB serta Prinsipnya
Source | : | Sonora.ID,Kompas.com |
Penulis | : | Rizky Amalia |
Editor | : | Danastri Putri |
Komentar