Jantung bertindak sebagai pompa utama yang menggerakkan darah ke seluruh tubuh.
Sedangkan arteri membawa darah dari jantung ke organ-organ.
Lalu ada vena yang membawa darah kembali ke jantung, dan kapiler sebagai penghubung arteri dan vena di seluruh tubuh.
Jadi, komponen utama darah manusia terdiri dari tiga yaitu sel darah merah, putih dan trombosit ya, Kids!
-----
Ayo kunjungi adjar.id dan baca artikel-artikel pelajaran untuk menunjang kegiatan belajar dan menambah pengetahuanmu. Makin pintar belajar ditemani adjar.id, dunia pelajaran anak Indonesia.
Source | : | Kompas.com |
Penulis | : | Andy Nugroho |
Editor | : | Regina Pasys |
Komentar