GridKids.id - Kids, bekas jerawat adalah masalah kulit yang umum dihadapi oleh banyak orang.
Meskipun jerawat mungkin sudah hilang, bekas-bekasnya seringkali tetap bertahan.
Namun jangan khawatir, karena ada sejumlah obat alami yang dapat membantu menghilangkan bekas jerawat.
Nah, kali ini GridKids akan menyajikan beberapa obat alami untuk menghilangkan bekas jerawat.
Yuk, langsung saja kita simak apa saja jenis obat alaminya!
8 Obat Alami Penghilang Bekas Jerawat
1. Minyak Tea Tree
Minyak tea tree adalah salah satu bahan alami yang memiliki sifat antiseptik dan anti-inflamasi.
Ini dapat membantu mengurangi peradangan pada bekas jerawat dan mempercepat proses penyembuhan.
2. Lidah Buaya (Aloe Vera)
Gel lidah buaya dikenal memiliki sifat penyembuhan kulit yang luar biasa.
Baca Juga: Apa yang Terjadi pada Tubuh Jika Kita Banyak Makan Gorengan?
Source | : | Kompas.com |
Penulis | : | Andy Nugroho |
Editor | : | Danastri Putri |
Komentar