Contoh tanaman atau bunga yang melalui proses persebaran biji ini adalah biji bunga Dandelion.
Keberadaan sayap di biji bunga Dandelion memudahkan biji bisa terbawa oleh angin yang berhembus.
2. Hidrokori
Hidrokori adalah proses penyebaran biji yang dilakukan dengan bantuan air.
Ciri-ciri dari tumbuhan yang penyebarannya menggunakan bantuan air, misalnya:
- Tumbuhan yang hidupnya di dekat daerah perairan
- Tumbuhan yang bijinya ringan
- Punya tiga struktur lapisan kulit yaitu eksokarp, eksokarp, mesokarp, dan endokarp
Contohnya adalah pohon kelapa dan tanaman bakau.
3. Zookori
Zookori merupakan proses penyebaran biji yang dibantu oleh hewan.
Baca Juga: Penyebaran Biji Pada Tumbuhan: Jenis, Cara-Cara, dan Contohnya
Source | : | Modul Ajar Sekolah Dasar Kelas 4 SD |
Penulis | : | Ayu Ma'as |
Editor | : | Regina Pasys |
Komentar