Sebelum merendam biji selasih, pastikan untuk memilih jenis biji yang berkualitas, ya.
Biji selasih yang berkualitas memiliki tekstur yang bagus, enggak busuk, dan rusak.
2. Rendam dengan Air Hangat
Langkah pertama dalam merendam biji selasih adalah dengan merendam dengan air hangat.
Biji selasaih harus direndam dengan air hangat untuk membantu membuat biji selasih yang keras menjadi lebih lunak.
3. Jumlah Air yang Digunakan
Tahukah kamu? Jumlah air yang digunakan saat merendam biji selasih juga perlu diperhatikan, ya.
Umumnya perbandingan antara biji selasih dengan air adalah 1:10 atau sekitar 1,5 sendok makan biji selasih dalam 1 cangkir air atau sekitar 250 mililiter.
4. Diamkan Selama 15-20 Menit
Setelah memasukkan biji selasih ke dalam air hangat, aduk terlebih dahulu sekitar 1 menit.
Baca Juga: Populer Sebagai Campuran Takjil, Ketahui 4 Manfaat Biji Selasih yang Tinggi Serat
Penulis | : | Rizky Amalia |
Editor | : | Grid Kids |
Komentar