GridKids.id - Tenses merupakan persesuaian bentuk kalimat yang menjelaskan sebuah peristiwa dari suatu predikat waktu.
Tenses dibagi menjadi empat pembagian waktu, salah satunya adalah present tense.
Present artinya masa kini. Untuk itu, present tense digunakan untuk menyatakan peristiwa yang terjadi di masa kini atau sedang berlangsung.
Berikut adalah penjelasan tentang present perfect tense!
Present Perfect Tense
Tenses ini digunakan untuk:
- Keterangan waktu yang digunakan, biasanya since (sejak) dan for (selama).
- Keterangan waktu (adverb) yang sering digunakan, yaitu already (sudah), recently (baru-baru ini), lately (akhir-akhir ini), dan so far (hingga ini).
- Menyatakan suatu perbuatan atau peristiwa yang mulai terjadi pada waktu lampau hingga masa sekarang.
- Mengungkapkan kejadian atau peristiwa yang terjadi pada masa kini.
Rumus:
Baca Juga: Pola, Syarat, dan Contoh Kalimat Simple Present Tense dalam Bahasa Inggris
Source | : | Kompas.com |
Penulis | : | Heni Widiastuti |
Editor | : | Danastri Putri |
Komentar