Mitigasi struktural adalah tindakan yang dilakukan untuk mengurangi risiko atau dampak negatif dari bencana alam atau insiden tertentu dengan memperkuat atau mengubah struktur fisik atau infrastruktur yang ada.
Nah, hal ini bertujuan untuk meningkatkan ketahanan dan keamanan struktur terhadap ancaman atau bahaya yang mungkin terjadi.
2. Mitigasi Nonstruktural
Pengertian mitigasi nontruktural adalah strategi yang dilakukan untuk mengurangi risiko atau dampak negatif dari bencana alam atau insiden tertentu, tanpa mengubah struktur fisik atau infrastruktur yang ada.
Jenis mitigasi ini berfokus pada upaya preventif, peningkatan kesadaran, dan pengurangan kerentanan masyarakat terhadap bencana.
Demikianlah informasi tentang pengertian mitigasi bencana serta jenisnya, materi Geografi kelas X SMA.
Pertanyaan: Apa alasan pembuatan mitigasi bencana? |
Petunjuk: Cek di halaman 1. |
-----
Ayo kunjungi adjar.id dan baca artikel-artikel pelajaran untuk menunjang kegiatan belajar dan menambah pengetahuanmu. Makin pintar belajar ditemani adjar.id, dunia pelajaran anak Indonesia.
Source | : | Kompas.com,kemdikbud.go.id |
Penulis | : | Rizky Amalia |
Editor | : | Regina Pasys |
Komentar