GridKids.id - Berdasarkan materi Geografi Kelas X SMA buku Kurikulum Merdeka, kali ini GridKids akan mencari tahu objek studi serta aspek ilmu geografi.
Secara etimologis, geografis berasal dari kata 'geo' yang berarti bumi dan 'graphien' yang artinya tulisan.
Nah, disimpulkan bahwa geografi adalah studi ragam ruang sehingga berbeda dari satu tempat dan tempat lain.
Geografi merupakan ilmu yang mempelajari segala kegiatan manusia dan alam serta interaksi di antara keduanya melalui perspektif ruang hingga terbentuk pola ruang tertentu.
Tahukah kamu? Setiap disiplin ilmu memiliki obyek studi atau hal pokok yang dikaji tersendiri dan menjadi kekhasan ilmu tersebut.
Objek studi geografi diartikan sebagai landasan atau dasar dalam belajar geografi.
Melansir dari kemdikbud.go.id, terdapat dua objek studi dalam ilmu geografi yaitu objek material dan objek formal.
Yuk, kita cari tahu sama-sama apa saja objek studi dan aspek ilmu geografi!
Objek Studi dan Aspek Ilmu Geografi
1. Objek Formal
Objek formal ialah cara memahami atau pendekatan fenomena geosfer yang terjadi di permukaan bumi.
Baca Juga: Bagaimana Ilmu Geografi Dapat Membantu Manusia Mengatasi Masalahnya? Geografi Kelas X SMA
Source | : | kemdikbud.go.id |
Penulis | : | Rizky Amalia |
Editor | : | Danastri Putri |
Komentar