Contoh: Teks yang mendeskripsikan keindahan pemandangan alam di pantai.
7. Ekposisi Ilmiah
Jenis teks eksposisi ini berfokus pada pemaparan informasi ilmiah dan penelitian dengan menggunakan data dan fakta yang sahih.
Contoh: Teks yang menjelaskan hasil penelitian tentang dampak perubahan iklim terhadap kehidupan laut.
Itulah beberapa jenis teks eksposisi ya, Kids.
-----
Ayo kunjungi adjar.id dan baca artikel-artikel pelajaran untuk menunjang kegiatan belajar dan menambah pengetahuanmu. Makin pintar belajar ditemani adjar.id, dunia pelajaran anak Indonesia.
Source | : | Kompas.com |
Penulis | : | Andy Nugroho |
Editor | : | Regina Pasys |
Komentar