GridKids.id - Tahukah kamu? Sendawa merupakan salah satu cara tubuh mengeluarkan gas secara alami.
Sendawa merupakan bunyi yang keluar dari kerongkongan dan biasanya terjadi saat masuk angin atau sesudah makan kenyang.
Nah, sendawa bisa terjadi setelah makan dan minum ya, Kids.
Meski sendawa termasuk kondisi yang wajar, tapi hal ini juga bisa menunjukkan apa yang terjadi di dalam tubuh kita, lo.
Rata-rata orang bersendawa satu hingga empat kali setiap kali makan. Beberapa kondisi tubuh juga bisa menyebabkan sendawa berulang kali, ya.
Tak sedikit orang yang masih sering menahan sendawa dengan sengaja, padahal ini bisa berdampak negatif bagi kesehatan tubuh.
Tubuh akan mengalami penumpukan gas di dalam perut saat sendawa ditahan secara sengaja.
Nah, menumpuk gas dalam tubuh maka artinya menumpuk racun, Kids.
Yuk, kita cari tahu sama-sama apa saja dampak negatif menahan sendawa secara sengaja, ya!
Bahaya Menahan Sendawa bagi tubuh
1. Meningkatkan Risiko Refluks Asam
Baca Juga: Tak Hanya Kekenyangan, Ternyata Sendawa Bisa Disebabkan oleh 4 Hal Ini #AkuBacaAkuTahu
Penulis | : | Rizky Amalia |
Editor | : | Regina Pasys |
Komentar