GridKids.id - Apakah kamu sering menahan sendawa?
Sendawa bisa terjadi setelah makan dan minum.
Nah, jika sendawa di depan orang akan dianggap sebagai sikap yang kurang sopan.
Baca Juga: Penderita Asam Lambung Wajib Tahu, 5 Buah Ini Aman Dikonsumsi Tanpa Perlu Takut Kambuh
Padahal sendawa merupakan hal yang wajar terjadi.
Sendawa adalah satu cara tubuh mengeluarkan gas secara alami.
Meski sendawa merupakan kondisi yang wajar, tapi hal ini juga bisa menunjukkan apa yang terjadi di dalam tubuh kita.
Rata-rata orang bersendawa satu hingga empat kali setiap kali makan.
Beberapa kondisi tubuh dapat menyebabkan sendawa berulang kali.
Baca Juga: 3 Varian Virus Corona yang Sudah Masuk dan Menyebar di Indonesia, Waspadai Gejalanya
Source | : | KompasHealth |
Penulis | : | Rizky Amalia |
Editor | : | Regina Pasys |
Komentar