Supervolcano artinya ledakan gunung berapi yang mencapai magnitudo delapan pada VEI (Volcanic Explosivity Index).
Nah, pada jutaan tahun yang lalu, gunung Yellowstone pernah meletus dengan kekuatan yang besar.
Hal itulah yang kemudian membuat gunung Yelowstone disebut sebagai supervolcano!
Itulah beberapa informasi menarik tentang gunung Yellowstone ya, Kids.
----
Ayo kunjungi adjar.id dan baca artikel-artikel pelajaran untuk menunjang kegiatan belajar dan menambah pengetahuanmu. Makin pintar belajar ditemani adjar.id, dunia pelajaran anak Indonesia.
Source | : | Kompas.com |
Penulis | : | Andy Nugroho |
Editor | : | Regina Pasys |
Komentar