Hewan yang Bisa Hidup di Bioma Gurun
1. Kadal Bertanduk
Kadal bertanduk memiliki ukuran tubuh sedang yang pipih serta sisik pinggiran. Habitat kadal bertanduk di Amerika Serikat bagian barat.
Uniknya, ia memiliki tubuh berwarna krem, kemerahan, cokelat, atau variasi warna lainnya sesuai dengan tanahnya.
Kadal bertanduk memiliki cara yang unik untuk berlindung dari panas, yaitu dengan menguburkan diri ke tanah atau pasir.
Sementara ia akan menggembungkan tubuhnya dengan cara mengisi udara di paru-paru sehingga lebih sulit untuk ditelan pemangsa.
2. Kanguru Merah
Tahukah kamu? Kanguru merah bisa hidup dengan menempati gurun dan padang rumput terbuka di Australia, lo.
Kanguru merah termasuk spesies kanguru terbesar dan biasanya akan berkumpul dalam sebuah kelompok.
Mamalia ini termasuk herbivora dan akan mencari makan pada senja atau fajar. Maka dari itu, mereka akan menghabiskan siang dengan bersantai atau tidur.
3. Meerkat
Baca Juga: 4 Proses Pembentukan Gurun serta Karakteristiknya, Seperti Apa?
Source | : | Kompas.com,kumparan.com |
Penulis | : | Rizky Amalia |
Editor | : | Regina Pasys |
Komentar