GridKids.id - "Bagaimana pengaruh perkembangan teknologi informasi terhadap pasar?".
Pertanyaan di atas berdasarkan pada materi Ilmu Ekonomi kelas X SMA buku Kurikulum Merdeka.
Bersumber dari kompas.com, pasar adalah tempat berdagang bagi penjual, dan tempat membeli bagi pembeli atau konsumen.
Pasar juga dipahami sebagai bagian sistem, institusi, produser, hubungan sosial, dan infrastruktur.
Manfaat pasar menurut UU Nomor 7 Tahun 2014 tentang Perdagangan, yaitu sebagai sarana distribusi dan memperlancar proses penyaluran barang atau jasa dari produsen ke konsumen.
Sementara tujuan pasar yaitu membantu memperlancar penjualan hasil produksi dan memudahkan memperoleh barang atau jasa yang dibutuhkan konsumen atau pembeli.
Lalu, apa yang dimaksud dengan teknologi dan informasi?
Teknologi informasi adalah suatu teknologi yang memiliki fungsi dalam mengolah data, memproses data, memperoleh, menyusun, dan menyebarkan informasi.
Tahukah kamu? Tanpa adanya teknologi informasi mungkin perkembangan yang terjadi enggak akan semaju ini, lo.
Teknologi informasi berfungsi untuk memecahkan suatu masalah, membuka kreativitas, meningkatkan efektivitas dan efisiensi dalam kegiatan manusia.
Perlu diketahui bahwa perkembangan teknologi dan informasi ternyata juga memengaruhi pasar.
Baca Juga: Ilmu Ekonomi Kelas X SMA: 5 Perbedaan Pasar Konkret dan Pasar Abstrak serta Contohnya
Source | : | Kompas.com,kemdikbud.go.id |
Penulis | : | Rizky Amalia |
Editor | : | Regina Pasys |
Komentar