Biasanya membahas tentang penjabaran dari apa yang disampaikan pada general classification seperti kebiasaan, tingkah laku, kenampakan, dan detail lainnya.
Struktur bahasa yang digunakan dalam report text yakni general noun atau kata bedan yang umum digunakan.
Selain itu, digunakan juga relating verb untuk mendefinisikan satu obyek dengan keterangan yang ingin disampaikan seperti to be, getting, dan turning.
Penggunaan kata sambung di antaranya when, so, hence, therefore, dan lain sebagainya.
Dalam report text, tense menggunakan simple present tense karena mengungkapkan kejadian saat ini.
Langkah-langkah Menulis Report Text
1. Analisa tema
Kita harus memulainya dengan membuat judul teks yang menggambarkan hewan, orang, benda, atau suatu tempat.
Misalnya, menulis tentang hewan yang dilindungi (singa, jerapah, gajah) atau tentang perkembangan handphone di Indonesia, populasi dunia, dan lain-lain.
2. Mengumpulkan gagasan
Baca Juga: Pengertian dan Contoh Ungkapan Expressing Gratitude dalam Bahasa Inggris
Source | : | Kompas.com |
Penulis | : | Heni Widiastuti |
Editor | : | Regina Pasys |
Komentar