Kalimat ini berarti “aku enggak akan pernah melupakan apa yang sudah kamu lakukan”.
Bayangkan, jika kamu menerima perkataan tersebut dari seseorang setelah membantunya, tentu kamu akan merasa sangat dihargai, bukan?
Contoh: You’re so kind. I will never forget what you have done.
4. I owe you one/I owe you big time (Aku berutang budi pada mu)
Kalimat ini menunjukkan bahwa kamu berhutang satu pada seseorang.
Ketika kamu terkena musibah dan mendapat pertolongan, kamu bisa mengatakan kalimat ini untuk memberitahunya bahwa kamu juga akan ada saat ia membutuhkan pertolongan.
Contoh: You have saved my life, I owe you one.
5. This Means a Lot To Me (Ini Sangat Berarti Untukku)
This means a lot to me merupakan ungkapan yang bisa diberikan saat bantuan yang diberikan seseorang sangat berarti.
Mungkin terlihat sederhana bagi mereka, namun begitu memberikan kesan yang begitu dalam untukmu.
Contoh : I'm so glad. This means a lot to me.
Baca Juga: Recount Text: Pengertian, Ciri-Ciri, Struktur, dan Contohnya
6. That's a Very Kind of You (Kamu Baik Sekali)
Penulis | : | Corry Samosir |
Editor | : | Danastri Putri |
Komentar