GridKids.id - Saat ini, umat Muslim sedang menjalankan ibadah puasa selama bulan Ramadan.
Kids, pernahkah kamu menangis saat puasa?
Banyak orang yang bertanya dan ragu, apakah menangis bisa membatalkan puasa?
Puasa adalah menahan dari segala sesuatu yang membatalkan puasa dari terbitnya fajar sampai tenggelamnya matahari.
Hal tersebut enggak cuma menahan lapar dan haus, tapi salah satunya juga enggak memasukkan apa pun ke tenggorokan.
Yap! Ada beberapa hal yang menyebabkan seseorang batal berpuasa, seperti masuknya sesuatu ke dalam lubang tubuh.
Nah, apakah menangis jadi salah satu hal yang membuat puasa jadi batal?
Yuk, kita cari tahu penjelasan lengkapnya!
Melansir Kompas.com, Mantan Ketua Pengurus Besar Nahdlatul Ulama (PBNU) Bapak Hanif Saha Ghafur menjelaskan tentang hal ini.
Menurutnya, hal yang membatalkan puasa adalah masuknya benda ke dalam mulut dan hidung sampai kerongkongan.
Lalu, bagaimana dengan menangis?
Baca Juga: Oksitosin, Hormon yang Membuat Anjing Bisa Menangis Seperti Manusia
Source | : | Kompas.com |
Penulis | : | Danastri Putri |
Editor | : | Danastri Putri |
Komentar