GridKids.id - Tahukah kamu? Sering kentut bikin enggak nyaman dan terkadang menandakan masalah kesehatan tertentu, lo.
Kentut adalah proses normal tubuh untuk mengeluarkan kelebihan gas di perut, Kids.
Meski terkadang berbau kurang sedap, kentut merupakan bagian dari sistem pencernaan dan baik kesehatan.
Namun, perlu diingat jika berlebihan, sering buang angin mungkin menjadi tanda adanya masalah kesehatan.
Yuk, kita cari tahu sama-sama apa saja penyebab seseorang sering kentut, ya!
Melansir dari cewekbanget.grid.id, di bawah ini merupakan beberapa penyebab sering kentut, antara lain:
1. Sembelit
Sembelit jadi penyebab kentut yang paling umum dan sepertinya dipahami oleh semua orang.
Sering kentut adalah salah satu gejala bahwa kita mungkin mengalami sembelit alias susah buang air besar.
Biasanya hal ini juga diimbangi dengan perasaan enggak nyaman pada perut, Kids.
Selain itu, kita jadi susah untuk mengeluarkan isi perut yang menimbulkan perasaan begah dan enggak nyaman tersebut.
Baca Juga: Jangan Diabaikan, Ini 6 Penyebab Seseorang Kentut Terus Menerus
Source | : | cewekbanget.grid.id |
Penulis | : | Rizky Amalia |
Editor | : | Regina Pasys |
Komentar