GridKids.id - Artikel Belajar Bahasa Belanda kali ini kamu akan diajak belajar bersama kata ganti (Voornaamwoorden) dalam bahasa Belanda.
Berikutnya kamu akan diajak belajar bersama pokok kalimat (subyek), obyek, diri sendiri, dan kepunyaan beserta dengan terjemahannya.
Dalam buku Percakapan & Tata Bahasa Belanda karya Herpinus Simanjuntak (1996) terdapat contoh Bijvoorbeeld atau contoh dari kata ganti dalam bahasa Belanda.
Yuk, simak sama-sama contoh kalimat dan terjemahan bahasa Indonesianya di bawah ini.
Bijvoorbeeld (Contoh)
A. Pokok Kalimat (subyek)
1. Ik blijf huis (Saya tinggal di rumah)
2. Hij gaat naar huis (Dia pergi ke rumah)
3. Ze gaan te voet naar de kerk (Mereka berjalan ke gereja)
4. Wij bespreken een plan (Kita/kami mendiskusikan suatu rencana)
5. Het sneeuwt (Turun salju)
Baca Juga: Belajar Bahasa Belanda: Ungkapan dan Kata Ganti (Voornaamwoorden)
Penulis | : | Ayu Ma'as |
Editor | : | Danastri Putri |
Komentar