Tari ini bermakna sebagai lambang kekuatan, kegagahan, serta aspek-aspek militer dalam peperangan.
Kuda sendiri menjadi simbol kekuatan fisik yang terlihat dari gerakan-gerakan rtimis, dinamis, dan agresif dalam tarian.
Itulah sejarah tari jaran kepang atau kuda lumping, Kids.
-----
Ayo kunjungi adjar.id dan baca artikel-artikel pelajaran untuk menunjang kegiatan belajar dan menambah pengetahuanmu. Makin pintar belajar ditemani adjar.id, dunia pelajaran anak Indonesia.
Source | : | Kompas.com |
Penulis | : | Andy Nugroho |
Editor | : | Danastri Putri |
Komentar