Alasan bertindak: Ibu ingin Parki tumbuh tinggi seperti pemain basker profesional
Sifat atau karakter tokoh
Pemaksa. Ditemukan di saat Ibu memaksa Parki untuk makan telur setiap hari, dan saat Ibu memaksa Parki harus ke dokter.
Nama: Ayah
Jenis kelamin: laki-laki
Usia: 30 tahun ke atas
Latar belakang/alasan bertindak
Tindakan: Menenangkan Ibu dan Parki
Alasan bertindak: Ibu panik saat mata Parki bengkak
Sifat atau karakter tokoh
Tenang dan sabar. Ditemukan di saat Ayah tetap sabar dan tenang meski Ibu panik.
Nah, itulah hasil dari mencermati sifat tokoh dalam karya fiksi "Parki dan Alergi Telur".
-----
Ayo kunjungi adjar.id dan baca artikel-artikel pelajaran untuk menunjang kegiatan belajar dan menambah pengetahuanmu. Makin pintar belajar ditemani adjar.id, dunia pelajaran anak Indonesia.
Penulis | : | Danastri Putri |
Editor | : | Danastri Putri |
Komentar