GridKids.id - Kids, apa yang kalian ketahui tentang Piala AFF?
Ya, Piala AFF adalah kejuaraan sepak bola internasioal di kawasan Asia Tenggara.
Kejuaraan ini diadakan oleh Federasi Sepak Bola ASEAN (AFF).
Nah, kali ini GridKids akan mengajak kalian melihat sejarah kejuaraan Piala AFF, ya.
Yuk, langsung saja kita simak tentang sejarah kejuaraan sepak bola Piala AFF!
Sejarah Kejuaraan Piala AFF
Seperti yang telah disebutkan di atas, Piala AFF merupakan ajang sepak bola yang diselenggarakan oleh Federasi Sepak Bola ASEAN (AFF).
Piala AFF digelar setiap dua tahun sekali dan diikuti oleh negara anggota Federasi Sepak Bola ASEAN, termasuk Indonesia.
Kejuaraan ini akan menentukan juara sub-benua Asia Tenggara.
Ada 10 negara peserta plus satu negara dari sub-konfederasi yang ikut dalam ajang ini.
Kapan Piala AFF Pertama Digelar?
Baca Juga: Head to Head dan Link Live Streaming Vietnam vs Indonesia di Piala AFF
Source | : | AFF |
Penulis | : | Andy Nugroho |
Editor | : | Regina Pasys |
Komentar