GridKids.id - Salah satu bagian dari pohon pepaya yang bisa dikonsumsi selain daun dan buahnya adalah bunga pepaya, Kids.
Bunga pepaya memiliki beragam khasiat yang enggak kalah dibanding daunnya, lo.
Meski memiliki rasa pahit, bunga pepaya memiliki vitamin penting, seperti vitamin A, vitamin B, dan vitamin C.
Selain itu, bunga pepaya juga mengandung berbagai zat yang bersifat antibakteri dan antioksidan, serta folat.
Bahkan diketahui bunga pepaya telah lama dimanfaatkan sebagai obat tradisional untuk mengatasi berbagai masalah kesehatan.
Untuk mengetahui khasiat mengonsumsi bunga pepaya, simak informasi di bawah ini, ya.
Khasiat Mengonsumsi Buah Pepaya
1. Melancarkan Sirkulasi Darah
Bunga pepaya berkhasiat untuk melancarkan sirkulasi darah lo, Kids.
Khasiat ini berasal dari zat di dalam bunga pepaya yang bisa mengatur sirkulasi darah dan membantu menormalkan kembali tekanan darah.
2. Mencegah Kanker
Baca Juga: Cara Menyimpan Pepaya Potong agar Tetap Segar dan Nutrisinya Tidak Hilang
Source | : | health.kompas.com |
Penulis | : | Rizky Amalia |
Editor | : | Danastri Putri |
Komentar