Sedangkan dalam suhu yang tinggi akan berubah menjadi bahan konduktor listrik.
Contoh: bahan semikonduktor listrik seperti karbon, silikon, dan germanium.
Pada bidang elektronika, bahan semikonduktor sering dipergunakan untuk pembuatan transistor yang dirangkai jadi integrated circuit (IC).
Tiap bahan punya kemampuan yang berbeda dalam menghantarkan listrik, hal itu bergantung juga dengan nilai hambatan jenis suatu benda atau bahan.
Makin kecil hambatan jenis suatu bahan, maka akan makin baik kemampuan bahan itu untuk menghantarkan listrik.
Pertanyaan: |
Apakah yang dimaksud dengan konduktor? |
Petunjuk, cek lagi page 2. |
----
Ayo kunjungi adjar.id dan baca artikel-artikel pelajaran untuk menunjang kegiatan belajar dan menambah pengetahuanmu. Makin pintar belajar ditemani adjar.id, dunia pelajaran anak Indonesia.
Penulis | : | Ayu Ma'as |
Editor | : | Danastri Putri |
Komentar