GridKids.id - Kids, apa yang kamu ketahui tentang pramuka penggalang?
Pramuka adalah akronim dari praja muda karana yang berarti orang muda yang suka berkarya.
Penggalang merupakan salah satu dari empat tingkatan pramuka.
Menurut Kamus Besar Bahasa Indonesia (KBBI), penggalang adalah orang yang menggalang dalam pramuka dan biasanya berusia 11-15 tahun.
Pramuka penggalang biasanya diikuti oleh pelajar Sekolah Dasar (SD) kelas 5 hingga kelas 9 Sekolah Menengah Pertama (SMP).
Tahukah kamu? Pramuka penggalang berasal dari kiasan pada masa penggalangan perjuangan bangsa Indonesia.
Nah, rakyat Indonesia menggalang dan mempersatukan dirinya untuk mencapai kemerdekaan.
Kali ini GridKids akan mempelajari tentang istilah-istilah yang terdapat dalam pramuka penggalang dan artinya.
Yuk, simak informasi berikut ini untuk mengetahui istilah-istilah yang ada dalam pramuka penggalang, ya!
Istilah dalam Pramuka Penggalang dan Artinya
1. Adik: sebutan bagi anggota pramuka penggalang.
Baca Juga: 5 Istilah dalam Gerakan Pramuka Tingkat Penegak serta Penjelasannya
Penulis | : | Rizky Amalia |
Editor | : | Regina Pasys |
Komentar