Habitat hutan hujan juga disebut dengan hujan tropis, Kids.
Pada habitat hutan hujan memiliki ciri-ciri selalu basah dan dengan curah hujan yang sangat tinggi.
6. Habitat Padang Rumput
Habitat padang rumput ialah habitat yang membentang dari daerah tropis hingga subtropis, Kids.
Nah, habitat ini berada di wilayah padang rumput, ya.
Di samping itu, habitat padang rumput memiliki intensitas hujan yang enggak menentu, lo.
7. Habitat Air Laut
Habitat air laut atau habitat bahari adalah habitat yang berada di bagian pantai pasir dan air laut.
Berbeda dengan air tawar, air laut memiliki kadar garam cenderung tinggi.
Demikianlah informasi tentang jenis-jenis habitat makhluk hidup dan ciri-cirinya.
-----
Ayo kunjungi adjar.id dan baca artikel-artikel pelajaran untuk menunjang kegiatan belajar dan menambah pengetahuanmu. Makin pintar belajar ditemani adjar.id, dunia pelajaran anak Indonesia.
Source | : | Kompas.com |
Penulis | : | Rizky Amalia |
Editor | : | Regina Pasys |
Komentar