GridKids.id - Nyamuk merupakan salah satu hewan yang mengisap darah.
Gigitan nyamuk biasanya bisa menimbulkan benjolan kecil kemerahan pada permukaan kulit.
Selain itu, gigitan nyamuk kadang juga bisa terasa gatal dan panas.
Nah, apa penyebab seseorang sering digigit nyamuk?
Ada beberapa orang yang sering digigit nyamuk bahkan dibanding dengan orang-orang di sekitarnya.
Meski sudah mandi dan bersih, seseorang masih bisa sering digigit nyamuk, lo.
Untuk mengetahui penyebab seseorang sering digigit nyamuk, simak informasi di bawah ini, ya.
1. Bakteri di Kulit
Bakteri di kulit bisa menjadi penyebab seseorang sering digigit nyamuk, Kids.
Baca Juga: Mudah Dilakukan, Ini 4 Cara Agar Tak Digigit Nyamuk saat Tidur
Salah satu bagian tubuh yang jadi tempat favorit nyamuk adalah kaki. Kaki juga bisa menjadi tempat bersarangnya bakteri.
Untuk menghindari gigitan nyamuk, kamu bisa membersihkan kaki secara maksimal untuk menghindari bakteri tertinggal di sana, ya.
Source | : | Kompas.com,hellosehat.com |
Penulis | : | Rizky Amalia |
Editor | : | Danastri Putri |
Komentar