Ada beberapa hal yang dapat menyebabkan kesehatan mental pada seseorang, yaitu:
1. Genetis
2. Kehidupan sosial
3. Budaya
4. Lingkungan
5. Tuntutan dari dalam dan luar
6. Pekerjaan
7. Kebiasaan
Baca Juga: 5 Kesalahan saat Tidur yang Berdampak pada Kesehatan Fisik dan Mental
Lalu, bagaimana cara menjaga kesehatan mental?
Di beberapa kondisi, akan terdapat gangguan yang menyebabkan kesehatan mental tersebut untuk tidak berjalan secara lancar dan hal ini bisa disebut dengan gangguan mental.
Jika hal tersebut terjadi, akan terdapat pula perubahan pola dalam pikiran, perasaan, maupun tingkah laku yang mengganggu seseorang untuk beraktivitas normal.
Source | : | Kompas.com |
Penulis | : | Heni Widiastuti |
Editor | : | Regina Pasys |
Komentar