GridKids.id - Belakangan ini, pertandingan bulu tangkis Tepok Bulu 2022 jadi banyak diperbincangkan.
Pertandingan ini digelar pada Minggu (3/7/2022) dan bisa disaksikan langsung maupun secara streaming di YouTube.
Tepok Bulu 2022 diikuit oleh para publik figur tanah air seperti Kak Raisa, Kak Erika Carlina, Kak Vincent Rompies, dan Kak Hesti Purwadinata.
Di balik pertandingan yang seru ini, terdapat beberapa fakta Tepok Bulu 2022 yang perlu kamu ketahui, nih!
Apa saja itu? Yuk, simak di bawah ini!
1. Tiket Tepok Bulu 2022 sampai habis terjual
Tiket pertandingan Tepok Bulu 2022, Kak Vincent Rompies melawan Kak Valentino Jebret yang dijual secara online terjual habis hanya dalam hitungan menit saja.
Penonton pun cukup antusias melihat partai pembuka yang telah dipersiapkan.
Yaitu pertandingan ganda putri antara Kak Raisa/Kak Anya Geraldine melawan Kak Erika Carlina/Kak Hesti Purwadinata.
Harga tiket ini dibagi menjadi beberapa kategori, yaitu dari harga termurah Rp 100.000 dan termahal Rp 200.000.
2. Komentator dan wasit dari pemain bulu tangkis
Penulis | : | Heni Widiastuti |
Editor | : | Regina Pasys |
Komentar