GridKids.id - Sejak kemarin, penyanyi Kak Raisa Andriana turut menyaksikan pertandingan Olimpiade Tomyo 2020.
Dengan kemenangan atlet Indonesia yang berhasil membawa pulang medali emas yaitu Kak Greysia Polii dan Kak Apriyani Rahayu, membuat Kak Raisa turut mengucapkan selamat.
Seperti diketahui, Kak Raisa ternyata sangat menyukai olahraga badminton bahkan ia memiliki lapangan badminton sendiri di halaman rumahnya.
Baca Juga: Nonton Olimpiade Tokyo 2020, Raisa Berikan Dukungan dan Apresiasi untuk Atlet Indonesia
Melalui laman Instagram-nya, Kak Raisa mengunggah sebuah potret kemenangan Kak Greysia Polii dan Kak Apriyani Rahayu.
Dalam potret tersebut, terlihat senyuman kedua atlet yang membanggakan nama Indonesia ini.
Penulis | : | Heni Widiastuti |
Editor | : | Danastri Putri |
Komentar