GridKids.id - Tanda awal asam lambung naik kerap diabaikan, Kids.
Jika tanda awal asam lambung kerap diabaikan bisa menyebabkan gangguan dan membuat enggak nyaman.
Asam lambung naik adalah suatu kondisi yang membuat asam lambung yang sudah ada di perut kembali naik ke kerongkongan.
Sehingga menyebabkan sejumlah gejala yang terasa enggak nyaman.
Nah, perlu diketahui asam lambung ialah cairan enggak berwarna, encer, dan bersifat asam yang dihasilkan oleh organ lambung, Kids.
Cairan ini berfungsi untuk membantu mencerna protein, mencegah infeksi, keracunan makanan, dan memastikan penyerapan vitamin B12.
Yuk, kita cari tahu sama-sama apa saja tanda awal asam lambung, ya!
Tanda Awal Asam Lambung Naik
1. Nyeri Dada
Baca Juga: Asam Lambung Naik hingga Mual, Coba Lakukan 4 Hal Ini Salah Satunya Minum Wedang Jahe
Tanda awal asam lambung naik ialah nyeri dada. Biasanya nyeri dada diawali dengan sensasi terbakar pada perut bagian atas.
Source | : | Kompas.com |
Penulis | : | Rizky Amalia |
Editor | : | Danastri Putri |
Komentar