GridKids.id - Kids, apakah kamu sudah tahu apa fungsi dari bulu kucing?
Secara umum, bulu kucing berfungsi untuk melindungi diri dari panas dan suhu yang dingin.
Enggak hanya itu saja, bulu kucing juga bisa memberikan data sensorik dan memproduksi nutrisi penting seperti vitamin D.
Untuk itu, kamu perlu marawat bulu kucing secara rutin, Kids.
Tetapi, meski dirawat dengan baik, terkadang nilu kucing bisa saja kehilangan kilaunya atau kusam.
Lalu, apa yang menyebabkan bulu kucing menjadi kusam dan kulitnya jadi kering? Yuk, cari tahu di sini!
1. Karena usia
Faktor usia ternyata juga bisa memengaruhi kusamnya kulit kucing.
Saat beranjak usia, kucing akan menjadi kurang fleksibel dan mengalami rematik yang membuatnya sulit bergerak.
Baca Juga: Bagaimana Cara Mengetahui Kucing Peliharaanmu Sehat? #AkuBacaAkuTahu
Usia atau rasa sakit pada kucing dapat membuat bulunya menjadi kusam dan basah kuyup.
2. Karena nutrisi yang buruk
Source | : | Kompas.com |
Penulis | : | Heni Widiastuti |
Editor | : | Regina Pasys |
Komentar