Mengonsumsi banyak gula bisa meningkatkan risiko pradiabetes, diabetes tipe 2, dan resistensi insulin.
3. Mengganggu Tidur dan Kesehatan Mental
Kafein bisa memicu sistem saraf pusat yang membuat tubuh merasa lebih semangat dan penuh perhatian.
Namun, perlu diketehui bahwa anak-anak sangat sensitif terhadap kafein sehingga mengonsumsinya bisa menyebabkan kesecamasan.
Menurut studi, konsumsi kafein dalam jumlah tinggi bisa memicu kecemasan, depresi, dan tingkat stres serta masalah tidur.
Nah, itulah informasi mengenai bahaya kafein untuk anak-anak, Kids.
(Penulis: Ariska Puspita Anggraini)
-----
Ayo kunjungi adjar.id dan baca artikel-artikel pelajaran untuk menunjang kegiatan belajar dan menambah pengetahuanmu. Makin pintar belajar ditemani adjar.id, dunia pelajaran anak Indonesia.
Source | : | Kompas.com |
Penulis | : | Rizky Amalia |
Editor | : | Regina Pasys |
Komentar