GridKids.id – Ginjal menjadi organ penting dalam tubuh.
Fungsi ginjal untuk menyaring racun dalam tubuh, mengendalikan keseimbangan air, hingga mengatur tekanan darah dan kadar garam.
Untuk itu kesehatan ginjal perlu diperhatikan agar tetap sehat dan jauh dari penyakit.
Salah satu penyakit yang menyerang ginjal adalah batu ginjal.
Batu ginjal yang dibiarkan dapat memperparah ginjal, Kids.
Ada beberapa penyebab seseorang terkena batu ginjal, salah satunya karena pola makan yang salah.
Biasanya batu ginjal dapat diangkat dengan operasi, namun ada juga cara mengobati batu ginjal dengan cara alami, lo.
Salah satunya adalah buah murah yang ada di pasar ini. Buah apa, ya?
Yuk, cari tahu!
Baca Juga: 9 Manfaat Lidah Buaya, Tanaman Apotek Hidup dengan Banyak Khasiat Kesehatan
Buah Semangka untuk Mengobati Batu Ginjal
Penulis | : | Regina Pasys |
Editor | : | Regina Pasys |
Komentar